Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Ini Doa Kakak Kandung Dhawiya Zaida yang Tak Diundang ke Pernikahan Adiknya

Kakak kandung Dhawiya Zaida mengaku tak diundang untuk hadir dalam acara pernikahan adiknya. Rupanya, konflik keluarga masih terasa.

Penulis: Grid Network
zoom-in Ini Doa Kakak Kandung Dhawiya Zaida yang Tak Diundang ke Pernikahan Adiknya
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Putri Ratu Dangdut Elvy Sukaesih, Dhawiya Zaida menjalani sidang dengan agenda pembacaan vonis di Pengadilan Negeri (PN Jakarta Timur, Selasa (4/9/2018). Majelis hakim PN Jakarta Timur memvonis Dhawiya Zaida selama satu tahun enam bulan atau 1,5 tahun rehabilitasi narkotika di RSKO Cibubur. Dhawiya ditangkap bersama kekasihnya Muhammad, kakak lelakinya Syehan, dan iparnya Chauri Gita di rumahnya di kawasan Cawang, Jakarta Timur, Jumat (16/2/2018) dini hari. Dari tangan mereka, polisi menyita dua klip plastik berisi sabu seberat 0,38 gram dan 0,49 gram. Selain itu, ada pula sabu seberat 0,45 gram dalam dompet silver milik Dhawiya. TRIBUNNEWS/HERUDIN 

TRIBUNNEWS.COM - Artis Dhawiya Zaida dan kekasihnya Muhammad akan melangsungkan pernikahan pada 29 Maret 2019.

Padahal pasangan ini tengah menjalani rawat jalan di Rumah Sakit Ketergantungan Obat (RSKO) Cibubur, Jakarta Timur.

Seperti yang diketahui, keduanya sedang menjalani rehabilitasi akibat tersandung kasus narkoba.

Bukan lagi kasus narkobanya yang menjadi sorotan. Jelang momen bahagianya, hubungan Dhawiya dan sang kakak yaitu Wirdha Sylvina justru semakin retak.

Wirdha Sylvina bahkan tak diundang ke pernikahan Dhawiya dan Muhammad.

Hal tersebut lantaran Wirdha Sylvina belum meminta maaf atas konflik dengan keluarga sejak Dhawiya Zaida ditahan karena kasus narkoba.

Menanggapi hal ini, Wirdha Sylvina memberikan penjelasan bahwa dirinya sebenarnya ingin damai dan menjalin hubungan yang baik dengan keluarga.

BERITA TERKAIT

Halaman selanjutnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas