Brigjen Pol Krishna Murti Marah Besar Saat Lihat Kelakuan Penumpang di KRL
Brigjen Pol Krishna Murti marah besar saat melihat kelakuan para penumpang KRL yang tak memberi kesempatan kepada ibu-ibu hamil untuk duduk.
Penulis: Grid Network
TRIBUNNEWS.COM - Masih pagi, perwira tinggi Polri, Krishna Murti tampak kesal dan marah lantaran melihat perilaku masyarakat Indonesia.
Brigjen Pol Krishna Murti yang aktif di media sosial tersebut sering mambagikan bermacam-macam aktivitas pribadinya.
Krishna Murti membagikan berbagai aktivitas termasuk saat dirinya lewat akun Instagram pribadinya @krishnamurti_bd91 baru-baru ini.
Pria kelahiran 15 Januari 1970 ini merupakan mantan Perwira Pertama Polda Jawa Tengah yang kini menjadi Perwira Tinggi Polri setelah pindah jalur ke reserse.
Seperti yang diketahui, Krishna Murti aktif di media sosial dengan membagikan berbagai reaksi tentang polemik yang ada di negeri ini.
Baru-baru ini, Krishna Murti membagikan kekesalan dan kemarahannya saat tengah berada di dalam kendaraan umum.
Krisham Murti membagikan ungahan foto keadaan di dalam sebuah sarana transportasi Kereta Rel Listri (KRL).
Kondisi di dalam KRL itulah yang memancing amarah Krishna Murti di pagi hari.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.