Inul Daratista Sapa Hacker yang Bajak Akun Instagramnya
Inul Daratista sempat panik karena akun sosmed Instagramnya menghilang kena bajak hacker. Setelah akun sosmednya kembali, Inul langsung membuat sapaan
Penulis: Grid Network
Warta Kota/Arie Puji Waluyo
Inul Daratista yang ditemui di gedung Emtek Indosiar, Daan Mogot, Jakarta Barat, Senin (17/6/2019).
TRIBUNNEWS.COM - Akun Instagram pribadi milik pedangdut Inul Daratista sempat dihack oleh seorang hacker tak dikenal.
Kabar itupun nampak dibagikan akun gosip @lambe_turah melalui unggahannya, Minggu (21/7/2019).
Akun Instagram milik Inul terasebut sempat hilang dan berganti nama
Sang hacker pun dengan sengaja mengubah foto profil Instagram Inul dan melakukan siaran langsung.
Diduga pelakukan adalah peretas dari Turki.
Hal tersebut terlihat dari ikon bendera Turki yang dipostingkannya saat melakukan Instagram live.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.