Deretan Gaya Artis yang Ikuti Upacara Kemerdekaan di Istana Negara, Pakai Baju Adat Mana Mereka?
Gaya Daniel Mananta, Yuki Kato, Chacha Frederica, dan YouTuber Bayu Skak saat ikut upacara kemerdekaan di Istana Negara, kenakan baju adat.
Editor: Delta Lidina Putri
Gaya Daniel Mananta, Yuki Kato, Chacha Frederica, dan YouTuber Bayu Skak saat ikut upacara kemerdekaan di Istana Negara, kenakan baju adat.
TRIBUNNEWS.COM - Momen 17 Agustus, setiap tahun diadakan upacara kemerdekaan di Istana Negara yang dihadiri oleh orang-orang terpilih.
Di antara banyak orang, 4 seleb dan YouTuber Indonesia ini diundang untuk ikut hadiri Upacara Kemerdekaan di Istana Negara.
Bagaimanakah gaya mereka dalam Upacara Kemerdekaan di Istana Negara?
Berikut gaya deretan seleb dan YouTuber saat hadiri upacara kemerdekaan:
• Absen di Upacara Kemerdekaan Istana, Aliya Rajasa Lakukan Aktivitas Lain, Ingat Mendiang Ibu Mertua?
Daniel Mananta
Daniel Mananta yang juga bertugas sebagai MC hadir dengan mengenakan pakaian adat dari Bukit Tinggi.
Daniel mengenakan pakaian adat dari bahan beludru bewarna merah.
Selamat ulang tahun ke-74 RI. Dirgahayu kemerdekaan Republik Indonesia.
Ini baju adat Bukit Tinggi. Sorry baru balas semuanya yang nanya.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.