Geng 97 Line, Jungkook BTS hingga Jaehyun NCT jadi Member, Awal Perkenalan hingga Punya Grup Chat
Idol K-Pop yang tergabung dalam geng 97 line, ada Jungkook BTS hingga Jaehyun NCT. Begini awal perkenalan mereka.
Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
Dilansir KPopMap, Eun Woo baru ditambahkan dalam grup chat geng 97 line pada Oktober 2018.
Baca: Lirik Lagu eight IU feat Suga BTS Resmi Rilis, Lengkap Beserta Terjemahan dan Video Klip
Baca: 5 Kesamaan Suga BTS dan IU, Tahun Lahir hingga Latar Belakang Keluarga
BamBam GOT7 lah yang memasukkan Cha Eun Woo dalam grup chat 97 line.
Tak hanya sering mengobrol di group chat, geng 97 line juga kerap menghabiskan waktu bersama.
Seperti makan malam hingga menonton film.
Para member geng ini pun kerap membagikan momen kebersamaan mereka di media sosial masing-masing.
Intip momen kebersamaan geng 97 line berikut ini:
Makan malam bersama
BamBam GOT7 pamer kedekatan dengan member geng 97 line
BamBam GOT7 mengunggah momen bareng geng 97 line
Jungkook BTS mengunggah momen makan malam bersama tiga member geng 97 line
(Tribunnews.com/Pravitri Retno W)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.