Bongkar Perlakuan Doddy ke Vanessa Angel di Masa Lalu, Marissya Icha: Dia Cuma Mau Minta Uang
Semenjak Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah meninggal dunia, Doddy Sudrajat memang menjadi sorotan media.
Penulis: Pramesti RizkiAstarianti
Editor: bunga pradipta p
"Aku komunikasi melalui Jeki, sepupu dari keluarga Vanessa mewakilkan, aku juga udah share bukti," ujar Marissya.
Marissya mengungkapkan, saat itu ia meminta kepada Jeki untuk menyampaikan soal penggalangan dana ini kepada keluarga Vanessa.
"Aku izin ya tolong sampaikan ke keluarga kami teman-teman semua ingin untuk membuat donasi," ujar Marissya.
Demi kelancaran penggalangan dana untuk Gala Sky, Marissya telah membuat rekening baru.
Rekening tersebut berisi uang-uang dari para donatur.
Kini, seluruh uang penggalangan dana telah terkumpul sebanyak lebih dari Rp 800 juta.
"Sebenernya bukan Rp 800 juta, lebih, karena kan aku buat rekening, aku bilang tujuan aku baik, aku nggak mau ada tuduhan apa, aku akan posting slide by slide," ujar Marissya.
Dalam rekening penggalangan dana untuk Gala Sky, dikatakan Marissya tidak ada akses mobile banking.
Sehingga, rekening tersebut hanya bisa diakses melalui ATM dan hanya untuk keperluan cek saldo saja.
"Pada saat pembuatan rekening juga aku menginfokan, tidak ada mobile banking, ATM hanya untuk cek saldo, se transparan mungkin," ujar Marissya.
Simak berita lainnya terkait Vanessa Angel dan Suami Meninggal
(Tribunnews.com/Pramesti Rizki)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.