POPULER Seleb: Suami Baby Margaretha Meninggal Dunia | Bobon Santoso Diminta Afiliator Tutup Mulut
Suami Baby Margaretha, Christian Bradach tutup usia pada Minggu (13/3/2022).| Bobon mengaku diminta berhenti buka suara terkait kasus afiliator.
Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Whiesa Daniswara
![POPULER Seleb: Suami Baby Margaretha Meninggal Dunia | Bobon Santoso Diminta Afiliator Tutup Mulut](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/suami-baby-margaretha-christian-bradach-bobon-santoso.jpg)
3. Bobon Santoso Sebut Banyak Afiliator Minta Dirinya Tutup Mulut
![bobon santoso ditawari uang tutup mulut](https://cdn-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/bobon-santoso1223.jpg)
Dijuluki pembasmi afiliator, Bobon Santoso mengaku menjadi tempat curhat korban afiliator binary option.
Tak hanya itu, YouTuber yang gemar mengunggah konten memasak mengaku dirinya dihubungi oleh trader agar berhenti buka suara terkait kasus afiliator binary option.
Bobon Santoso mengungkap hingga saat ini sudah ada tiga hingga empat afiliator yang mendekatinya.
"Waktu ini keangkat aja, sudah ada beberapa trader yang hubungin gue," beber Bobon Santoso.
Bahkan Bobon memaparkan bahwa orang-orang yang menghubunginya merupakan trader-trader ternama.
"Udah ada beberapa trader yang top top."
"Yang kalau gue sebutin lu kenal juga," kata Bobon.
"Mereka ini kayak pengin kasih duit, 'Lu gak usak ngomong'," katanya.
Hal itu dilakukan agar mereka bisa berdamai serta Bobon Santoso tak lagi menyuarakan soal binary option.
Baca juga: Jadi CEO Agensi A Team Management, Ini 5 Bisnis Selebgram Awkarin
Baca juga: Awkarin Trending Diduga Putus dengan Gangga Kusuma, Kini Tulis Permintaan Maaf dan Akui Sakit Hati
4. Erika Carlina Buka Suara Dituding Jadi Penyebab Awkarin-Gangga Putus
![Erika Carlina Buka Suara Diisukan jadi penyebab Awkarin dan Gangga Putus](https://cdn-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/erika-carlina-buka-suara-diisukan-jadi-penyebab-awkarin-dan-gangga-putus.jpg)
Erika Carlina terseret dalam kandasnya hubungan Awkarin dengan Gangga Kusuma.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.