Mengenal The Black Label yang Dikabarkan akan Jadi Agensi BLACKPINK
Mengenal The Black Label yang dikabarkan akan jadi agensi BLACKPINK. Girl group ini dikabarkan akan pindah dari YG Entertainment ke The Black Label.
Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Ayu Miftakhul Husna
Instagram : @blackpinkofficial
BLACKPINK - Mengenal The Black Label yang dikabarkan akan jadi agensi BLACKPINK setelah tersebar gosip BLACKPINK akan pindah dari YG Entertainment.
- Jeon Somi
- Vince
- Løren
- Taeyang Big Bang
Trainee:
- Jeong o-young
Baca juga: Jennie BLACKPINK Puncaki Member Girl Grup K-Pop Terpopuler Edisi Desember 2022
Tanggapan YG Entertainment soal BLACKPINK pindah agensi
Berita Rekomendasi
YG Entertainment menanggapi berita soal BLACKPINK akan pindah ke agensi The Black Label setelah kontrak berakhir.
Mereka mengatakan kabar itu tidak berdasar.
BLACKPINK dijadwalkan menggelar tur 'Bon Pink' hingga paruh pertama tahun 2023.
Diperkirakan topik tentang kontrak ini akan terus berlanjut hingga berita pembaruan kontrak terdengar, dikutip dari MK.
(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)
Artikel lain terkait BLACKPINK
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.