Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Psikolog Tanggapi Aksi Aldila Jelita Galang Dana Demi Pengobatan Indra Bekti: Mungkin Stress

Psikolog menanggapi aksi Aldila Jelita melakukan penggalangan dana untuk pengobatan sang suami, Indra Bekti.

Penulis: Indah Aprilin Cahyani
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Psikolog Tanggapi Aksi Aldila Jelita Galang Dana Demi Pengobatan Indra Bekti: Mungkin Stress
Instagram Indra Bekti
Indra Bekti (kiri) dan Aldila Jelita (kanan) - Psikolog menanggapi penggalangan dana yang dilakukan istri Indra Bekti, sebut kemungkinan Aldila Jelita stress. 

Cipta mengaku hanya diberikan mandat untuk menginformasikan soal kondisi kesehatan terkini dari Indra Bekti.

"Kalau itu mungkin bisa ditanyakan langsung ke Mbak Dilla, karena terkait hal tersebut kan lebih personalnya Mbak Dilla," kata Cipta, dikutip dari YouTube MOP Channel, Minggu (1/1/2023).

"Kalau saya sih akan update kondisi kesehatan Mas Indra," sambungnya.

Aldila Jelita  (kiri) dan Indra Bekti (kanan) - Aldila Jelita ungkap kondisi terkini Indra Bekti. Ungkap dokter sebut sang suami butuh waktu pemulihan selama tiga bulan.
Aldila Jelita (kiri) dan Indra Bekti (kanan) - Pihak keluarga Indra Bekti buka suara soal aksi Aldilla Jelita yang menggalang dana untuk pengobatan suaminya. (Instagram @dhila_bekti)

Baca juga: Bakal Dirawat di ICU 20 Hari, Biaya Perawatan Indra Bekti Bengkak Hampir Rp 1 Miliar

Disinggung soal asuransi kesehatan, Cipta mengaku tak tahu ada atau tidaknya asuransi yang dimiliki Indra Bekti.

Sebab ia belum mengurus administrasi perawatan intensif sang kakak.

"Karena itu kan masuknya ke ranah pribadi Mas Indra. Nah saya sendiri pribadi nggak tahu apakah dicover asuransi atau apa," ujar Cipta.

"Kayaknya sih gitu (sekarang dana pribadi). Karena saya belum mengurus administrasi sih, belum tanya-tanya," tambahnya.

Berita Rekomendasi

Aldila Jelita Ungkap Alasan Belum Bisa Share Foto Kondisi Indra Bekti

Aldila Jelita meminta maaf kepada masyarakat karena belum bisa membagikan foto kondisi Indra Bekti setelah siuman.

Hal tersebut dilakukan Aldila Jelita tentu bukan tanpa alasan.

Aldila Jelita mengungkapkan bahwa ia tak mau sesumbar mengenai keadaan Indra Bekti.

Terlebih Aldila ingin lebih fokus pada kesehatan dan pemulihan suaminya.

Karena itu ia belum bisa membagikan foto apa pun terkait kondisi terkini Indra Bekti.

aldila jelita indra bekti 23
Aldila Jelita mengungkap alasan belum bisa membagikan foto kondisi Indra Bekti. (Instagram Story @dhila_bekti)

Baca juga: Biaya Pengobatan Bengkak, Aldilla Jelita Dihujat Usai Galang Dana, Indra Bekti Akan Pindah RS?

"Mohon maaf, saya belum bisa share keadaan suami saya. Saya nggak mau mendahulukan Allah."

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas