Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb

Profil Nick Offerman, Pemeran Bill di Serial The Last of Us, Awali Karier dari Industri Teater

Simak profil Nick Offerman, pemeran Bill di serial The Last of Us sebagai sosok penyuka jenis.

Penulis: Katarina Retri Yudita
Editor: bunga pradipta p
zoom-in Profil Nick Offerman, Pemeran Bill di Serial The Last of Us, Awali Karier dari Industri Teater
Kolase Tribunnws / Instagram @nickofferman dan @thelastofus
Inilah profil Nick Offerman, pemeran Bill di serial The Last of Us. 

Selain itu, ia menyuarakan George di 'Ernest & Celestine', Mike di 'Hotel Transylvania 2', Gavin di 'Ice Age: Collision Course', dan Raymond di 'My Life as a Courgette'.

Nick Offerman sebagai Bill dalam cuplikan The Last of Us, bersama Murray Bartlett yang memerankan tokoh Frank.
Nick Offerman sebagai Bill dalam cuplikan The Last of Us, bersama Murray Bartlett yang memerankan tokoh Frank. (IMDb)

Perankan Bill di serial The Last of Us

Nick Offerman berperan sebagai Bill dalam serial The Last of Us.

Bill muncul pertama kali di episode 3.

Ia dipasangkan dengan Murray Bartlett yang memerankan tokoh Frank.

Digambarkan secara samar, sosok Bill dan Frank sebagai penyuka sesama jenis di serial The Last of Us.

Diceritakan, Bill dan Frank pertama kali bertemu saat Frank menerobos ke pekarangan rumah Bill.

Berita Rekomendasi

Ia terjebak di suatu lubang yang dibuat oleh Bill sebagai perangkap.

Frank pun membujuk Bill agar memberinya makan, hingga Bill mengajaknya ke rumah.

Selain itu, Bill mengizinkan Frank tinggal di rumahnya dan memberinya pakaian ganti.

(Tribunnews.com/Katarina Retri/Yunita Rahmayanti)

Berita lainnya terkait Nick Offerman dan The Last of Us

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas