Resmi Bebas dari Penjara Terkait Kasus KDRT, Ferry Irawan: Saya Bersyukur Atas Arti Kebebasan
Aktor Ferry Irawan resmi bebas dari penjara terkait kasus KDRT terhadap Venna Melinda, mengaku bersyukur atas arti kebebasan.
Penulis: Ifan RiskyAnugera
Editor: Ayu Miftakhul Husna
Tribunnews.com/ Alivio
Aktor Ferry Irawan resmi bebas dari penjara, mengaku bersyukur atas arti kebebasan.
Oleh karena itu, pria kelahiran Bogor itu mengaku banyak menghabiskan waktu untuk hal yang positif selama berada di balik jeruji besi.
Terlebih, ia juga semakin mendekatkan diri kepada Tuhan yang Maha Kuasa.
"Jadi aktivitas saya di dalam Lapas lebih banyak menghabiskan waktu positif."
"Saya juga banyak menghabiskan waktu untuk mendekatkan diri kepada yang Maha Kuasa," terangnya.
(Tribunnews.com/Ifan/Rinanda)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.