Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Komplain Soal Ban Michelin, Valentino Rossi Pernah Ngambek Minta Bridgestone, Hasilnya. . . .

Permintaan itu baru dikabulkan saat masuk musim MotoGP 2008. Namun, yang unik, penggunaan ban Bridgestone di Yamaha hanya diistimewakan untuk Rossi.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Komplain Soal Ban Michelin, Valentino Rossi Pernah Ngambek Minta Bridgestone, Hasilnya. . . .
Twitter.com/YamahaMotoGP
Valentino Rossi menjadi pembalap Yamaha tersukses dengan empat gelar juara dunia kelas premier. 

Ia gagal finis. Namun, hasil buruk yang didapat Rossi tidak terjadi pada para pebalap Yamaha yang lain.

Dari empat pebalap Yamaha, hanya Rossi yang gagal finis.

Adapun tiga rekan-rekannnya mampu tembus lima besar. Yamaha bahkan mampu menguasai podium satu dan dua.

Baca: Hasil MotoGP Spanyol 2020: Fabio Quartararo Juara Perdana, Marc Marquez Crash, Rossi Minggir

Berkaca pada hasil balapan tersebut, bisa jadi ucapan Taramasso benar adanya. Bagi Taramasso, bukan ban yang dibuat Michelin-lah yang bermasalah, melainkan gaya balap Rossi.

Toh, Michelin tidak dikeluhkan tiga pebalap Yamaha lain yang justru mampu menunjukkan performa apik dibanding Rossi. Alsadad Rudi/Kompas.com

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "13 Tahun Lalu, Rossi Juga Keluhkan Michelin dan Ngambek Minta Bridgestone, Hasilnya..."

Berita Rekomendasi
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas