Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Sayaka Takahashi Putuskan Pensiun setelah 13 Tahun Berkarier dan Performanya Mulai Menurun

Sayaka Takahashi memutuskan untuk pensiun setelah 13 tahun berkarier dan merasa performanya mulai menurun di beberapa turnamen terakhir.

Penulis: Niken Thalia
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Sayaka Takahashi Putuskan Pensiun setelah 13 Tahun Berkarier dan Performanya Mulai Menurun
Instagram @sayakatakahashi_729 Verified
Sayaka Takahashi memutuskan pensiun - Aksi dari pebulutangkis tunggal putri asal Jepang, Sayaka Takahashi ketika mentas di All England 2022. 

Gelar yang dia dapatkan terakhir jika mengutip BWF yaitu sukses jadi juara di Swiss Open 2018.

Kemudian di tahun yang sama, Sayaka juga berhasil menjadi jawara di Singapore Open 2018.

Pada beberapa tahun terakhir, Sayaka hanya mampu menembus ke partai final dan gagal menyabet gelar juara di French Open 2021.

Sementara untuk turnamen yang lain, Sayaka harus banyak terhenti di babak perempat final.

Nampaknya dari situ Sayaka mulai memikirkan untuk gantung raket.

(Tribunnews.com/Niken)

BERITA TERKAIT
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas