Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Jadwal Launching Yamaha untuk MotoGP 2023, Berlangsung di Jakarta Tanggal 17 Januari

Yamaha telah resmi menunjuk Jakarta, Indonesia sebagai tempat launching tim MotoGP 2023 yang akan berlangsung pada Selasa 17 Januari 2023.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Jadwal Launching Yamaha untuk MotoGP 2023, Berlangsung di Jakarta Tanggal 17 Januari
JAVIER SORIANO / AFP
Pembalap Yamaha Prancis Fabio Quartararo berpose untuk foto di Valencia pada 3 November 2022 menjelang Grand Prix MotoGP Valencia. Pembalap Ducati Bagnaia tiba di balapan ke-20 dan terakhir musim ini di Valencia dengan keunggulan 23 poin atas juara tahun lalu Fabio Quartararo. 

Pramac Racing: 25 Januari (Jorge Martin dan Johann Zarco)

KTM Factory Racing: 26 Januari (Brad Binder dan Jack Miller)

Repsol Honda: 25 Februari (Marc Marquez dan Joan Mir)

Tech3 GasGas Factory Racing: 4 Maret (Pol Espargaro dan Augusto Fernandez)

RNF Aprilia: 16 Maret (Raul Fernandez dan Miguel Oliveira)

Aprilia Racing: Belum Konfirmasi (Aleix Espargaro dan Maverick Vinales)

LCR Honda: Belum Konfirmasi (Takaaki Nakagami dan Alex Rins)

BERITA REKOMENDASI

Mooney VR46 Racing: Belum Konfirmasi (Luca Marini dan Marco Bezzecchi)

Mengulik Jadwal Presentasi Tim MotoGP 2023

Jadwal presentasi tim MotoGP 2023 beserta motor barunya ini dirasa cukup berbeda dari edisi sebelumnya.

Biasanya, masing-masing tim akan mengumumkan jadwal launching sendiri-sendiri.

Kendati jadwal launching sudah ada, belum diketahui untuk lokasi presentasi dan penayangan dari tiap-tiap tim.

Setelah Covid-19 mereda di seluruh dunia, fans MotoGP di Indonesia tentu mengharapkan ada lagi launching tim dilakukan di Indonesia.

Biasanya Yamaha dan Honda menjadi tim yang melakukan presentasi untuk musim baru MotoGP di Indonesia. Sayangnya , Honda belum ada kabar resmi untuk kepastian ini.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas