Update Perolehan Medali SEA Games 2023: Indonesia Raih Emas ke-52 dari Cabor Traditional Boat Race
Kontingen Indonesia saat ini telah mengumpulkan 52 emas dan berada di peringkat 4 klasemen perolehan medali SEA Games 2023
Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
15:30 - perempat final Light Contact -48Kg putri Fani Febriyanti vs Malaysia
17:17 - perempat final Full Contact -60Kg putra Alfiandi vs Laos
18:00 - perempat final Low Kick -71Kg putra Rahasia Steward vs Filipina
19:00 - perempat final K1 M -51 Kg Patissamallo Stendra vs Malaysia
- Tenis Meja
14:40 - 16 besar ganda putra Rafanel Niman/Hafidh Annafi vs Vietnam
16:00 - 16 besar ganda putri Novida Widarahman/Siti Aminah vs Thailand
- Taekwondo
16:00 - semifinal kyorugi -73kg putri Dinda Putri Lestari vs Nguyen Thi Huong
14:00 - perempat final kyorugi -57kg putri Aqila Sulia Ramadani vs Vu Thi Dung
16:00 - semifinal kyorugi -87kg putra Nicholas Armanto vs Kamboja
14:00 - perempatfinal -68kg putra Adam Yazid Ferdyansyah vs Ngo Quang Tien
16:00 - semifinal kyorugi -46kg Dinda Putri vs Vietnam
- Tenis
09:00 - final tunggal putri Priska Madelyn Susanto vs Thailand
09:00 - semifinal tunggal putra M Rifqi Fitriadi vs Thailand
11:00 - semifinal ganda putri Beatrice Gumulya/Fitriana Sabrina vs Thailand
12:00 - final ganda putra Nathan Anthony/Christopher Rungkat vs Filipina
12:00 - semifinal ganda putri Jessy Rompies/Aldila Sutjiadi vs Thailand
15:00 - final ganda campuran Christopher Rungkat/Aldila Sutjiadi vs Thailand
- Balap Perahu Tradisional
09:00 - TBR 12 Crew U24 250m putra Indra Hidayat dkk
10:30 - 12 Crew U24 250m campuran Muh Burhan dkk
- Voli
12:00 - semifinal putri Indonesia vs Vietnam
- Angkat Besi
12:00 - final 55kg putra M Husni
14:00 - final 49kg putri Luluk Diana
16:00 - final 61kg putra Eko Yuli
(Tribunnews.com/Ipunk)