Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Atlet Badminton Thailand, Puttita Supajirakul Umumkan Pensiun di Usia 27 Tahun

Kabar terbaru dari atlet badminton dari Thailand, Puttita Supajirakul yang memutuskan pensiun atau gantung raket.

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Daryono
zoom-in Atlet Badminton Thailand, Puttita Supajirakul Umumkan Pensiun di Usia 27 Tahun
Instagram @earth_puttita
Atlet Badminton Ganda Putri Thailand, Puttita Supajirakul Umumkan Pensiun 

yang selalu ada dengan cinta, dukungan, dan motivasi yang tak tergoyahkan.

Terakhir, saya ingin mengucapkan terima kasih kepada semua penggemar dan pendukung yang telah mengikuti dan

bersorak untuk saya sepanjang perjalanan. Tanpa dukungan semua orang, saya tidak akan berdiri di tempat saya sekarang.

Terima kasih yang tulus dari hati yang paling dalam.

Puttita
30/05/66."

Dari postingan tersebut, deretan rekan atlet badminton dunia memberikan dukungan pada Puttita atas keputusan gantung raket di usia yang tergolong muda.

"Semoga Earth segera menemukan jalan baru dan memiliki kehidupan yang baik," tulis sang kekasih, @bass_dechapol.

Berita Rekomendasi

"All the best to you." balas @soongjooven.

"All the best to you Earth," timpal @jessicawhtan.

"All the best," komentar Gloria, atlet ganda campuran Indonesia.

Sosok Puttita sempat mendapat perhatian publik saat ia pernah dipasangkan dengan Sapsiree di Piala Uber 2020 lalu.

Paras yang menarik membuat Puttita juga memiliki banyak penggemar.

Puttita Supajirakul merupakan atlet yang lahir di Phitsanulok pada 29 Maret 1996 silam.

Puttita memutuskan gantung raket saat ia menduduki peringkat 24 dunia per, Maret 2023.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas