Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Mitra Kukar Memilih Bertahan di Solo

Ia menyebutkan ada beberapa klub lokal asal Solo yang bersedia ujicoba pekan ini.

Editor: Ravianto
zoom-in Mitra Kukar Memilih Bertahan di Solo
Pelatih Mitra Kukar, Stefan Hansson 

Laporan Wartawan Tribun Kaltim Budhi Hartono 

TRIBUNNEWS.COM, SAMARINDA - Meski laga perdana tim Mitra Kukar di kompetisi ISL 2013/2014, masih tersisa 10 hari, manajemen memilih bertahan di Solo.

Selanjutnya, pasukan Mitra Kukar melanjutkan agenda persiapan tim dengan melakukan ujicoba menghadapi klub-klub lokal asal Solo sebelum bertolak ke Surabaya. Di Surabaya, Naga Mekes akan melakoni dua laga perdana Liga Super Indonesia.

Asisten Manajer Mitra Kukar, Nor Alam mengatakan, rencananya tim asuhan Stefan Hansson akan menggelar ujicoba. Ia menyebutkan ada beberapa klub lokal asal Solo yang bersedia ujicoba pekan ini. 

"Kita akan bertahan disini. Karena tanggal 25 (Januari) nanti kita akan ujicoba lawan klub lokal disini. Persiapan sebelum kompetisi dimulai," ungkap Nor Alam, Kamis (23/1/2014). 

Setelah melakoni beberapa ujicoba melawan tim lokal, rombongan skuad Mitra Kukar bertolak ke Surabaya, Jawa Timur.

"Kalau dari Solo ke Surabaya tidak terlalu jauh. Kita persiapankan tim disini. Sebelum kita melakoni dua laga pertandingan di Surabaya," tambahnya.

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Kaltim
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas