Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Helder Postiga Masih Bisa Merumput Bersama Lazio

Berita baik datang dari ruang perawatan Lazio

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Helder Postiga Masih Bisa Merumput Bersama Lazio
www.maidirecalcio.com
Helder Postiga 

TRIBUNNEWS.COM, ROMA - Berita baik datang dari ruang perawatan Lazio. Helder Postiga masih memiliki kesempatan untuk mencatatkan penampilan di Serie-A setelah pulih dari cederanya.

Pemain yang dipinjam dari Valencia ini memang dikhawatirkan tidak akan pernah bermain hingga akhir musim. Sebab, cedera punggung yang dialaminya harus berakhir di meja operasi.

Dokter tim Lazio, Roberto Bianchini, mengatakan bahwa Postiga telah berlatih dengan tim pertama untuk pertama kalinya sejak bergabung dengan klub.

"Postiga, untuk pertama kalinya, telah berlatih dengan tim," kata Bianchini kepada Lazio Style Radio 100,7 .

"Responsnya sudah baik tetapi butuh beberapa hari. Dengan latihan fisik yang lebih intens, untuk mengetahui apakah dia telah benar-benar pulih," tandas sang dokter.

Berita Rekomendasi
Sumber: Duniasoccer.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Atalanta
17
13
1
3
42
19
23
40
2
Napoli
17
12
2
3
26
12
14
38
3
Inter Milan
16
11
4
1
42
15
27
37
4
Lazio
17
11
1
5
32
24
8
34
5
Fiorentina
16
9
4
3
29
13
16
31
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas