Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Dini Hari Nanti, Fernando Torres Starter Lagi, Marco van Ginkel Debut

Sementara Jeremy Menez yang tampil impresif di tiga laga awal kemungkinan juga bakal dirotasi oleh Inzaghi.

Editor: Ravianto
zoom-in Dini Hari Nanti, Fernando Torres Starter Lagi, Marco van Ginkel Debut
Marco van Ginkel 

TRIBUNNEWS.COM, MILAN - Jelang menghadapi Empoli (23/9) atau Rabu (24/9) dini hari waktu Indonesia, pelatih AC Milan, Filippo Inzaghi akan mengevaluasi para pemain yang akan diturunkan pada laga nanti.

Stephan El Shaarawy yang masih belum pulih dari cedera kemungkinan besar akan dicadangkan oleh Inzaghi pada laga nanti. Sementara Jeremy Menez yang tampil impresif di tiga laga awal kemungkinan juga bakal dirotasi oleh Inzaghi.

"El Shaarawy masih memulihkan kondisi usai mengalami cedera, sementara Keisuke Honda, Alex, dan Jeremy Menez mungkin bisa diturunkan," tutur Inzaghi, seperti dikutip Forza Italian Football.

Sementara itu, Fernando Torres dan Marco van Ginkel bisa saja diturunkan Inzaghi pada laga ini sejak menit awal. Torres yang pada laga melawan Juventus turun di babak kedua belum mampu mengeluarkan kemampuan terbaiknya.

"Torres dan Van Ginkel telah berlatih dengan baik. Torres juga sudah pulih dari cedera ankle dan semakin membaik, sementara Van Ginkel masih butuh waktu untuk menyatu dengan tim," tutup dia.

Berita Rekomendasi
Sumber: Duniasoccer.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
13
9
2
2
20
9
11
29
2
Atalanta
13
9
1
3
34
16
18
28
3
Inter Milan
13
8
4
1
31
14
17
28
4
Fiorentina
13
8
4
1
27
10
17
28
5
Lazio
13
9
1
3
28
14
14
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas