Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Bek Timnas U-19 Indonesia Dilema antara Berlatih ke Belgia atau Bertahan di Liga Klub Liga 1

"Tetapi mau gimana lagi, peluang juga enggak datang dua kali (ke Belgia). Jadi ini sekarang dilema, kepikiran, dan bingung," ujar Firza.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Bek Timnas U-19 Indonesia Dilema antara Berlatih ke Belgia atau Bertahan di Liga Klub Liga 1
SURYA/SUGIHARTO
Pemain Timnas U-19 Indonesia Rafli Mursalim (tengah) bersama Firza Andika (kanan) dan Nurhidayat Haji Haris (kiri) merayakan kemenangannya atas Timnas U-19 Singapura dalam pertandingan Piala AFF U-19 2018 di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Selasa (3/7/2018). Indonesia menghajar Singapura 4 gol tanpa balas dalam pertandingan tersebut. SURYA/SUGIHARTO 

TRIBUNNEWS.COM - Bek timnas U-19 Indonesia, Firza Andika sedang dilema dan bingung harus memilih antara profesionalitas dan kesempatan untuk berlatih di Eropa.

Bek timnas U-19 Indonesia, Firza Andika mendapatkan kesempatan untuk menimba ilmu di Belgia.

Pemain PSMS Medan itu menerima undangan dari klub Belgia, AFC Tunize untuk berlatih selama 3 pekan dari 5 hingga 25 November 2018.

Namun Firza diagendakan memperkuat PSMS Medan saat menjamu Borneo FC di Stadion Teladan, Sabtu (3/10/2018).

Memiliki tekad untuk bersikap profesional, Firza mengaku ingin menyelesaikan tujuh laga yang tersisa bersama PSMS Medan.

"Kalau saya pribadi ingin bela PSMS dulu," kata Firza dilansir BolaSport.com dari Tribun Medan.

"Saya harus menghabiskan musim dulu baru berangkat ke Belgia. Saya harus profesional untuk menyelesaikan masa kontrak."

Berita Rekomendasi

BACA SELENGKAPNYA

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
18
14
3
1
45
17
28
45
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
19
11
4
4
26
19
7
37
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas