Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

AC Milan Ingin Turunkan Gaji Donnarumma, Manfaatkan Cinta

AC Milan berencana memberikan tawaran perpanjangan kontrak untuk Gianluigi Donnarumma, tetapi dengan gaji yang lebih sedikit.

Editor: Bolasport.com
zoom-in AC Milan Ingin Turunkan Gaji Donnarumma, Manfaatkan Cinta
zimbio.com
AC Milan berencana memberikan tawaran perpanjangan kontrak untuk Gianluigi Donnarumma, tetapi dengan gaji yang lebih sedikit. 

TRIBUNNEWS.COM - AC Milan berencana memberikan tawaran perpanjangan kontrak untuk Gianluigi Donnarumma, tetapi dengan gaji yang lebih sedikit.

AC Milan kabarnya sudah memulai pembicaraan kontrak baru dengan Gianluigi Donnarumma.

Agen Donnarumma, Mino Raiola, dan AC Milan akan membicarakan kontrak yang kini sejatinya berakhir pada musim panas 2021.

BACA JUGA: Kualitas yang Buat Ante Rebic Second Striker Sempurna AC Milan

Dilansir BolaSport.com dari Corriere dello Sport, Rossoneri dikatakan sangat ingin memerpanjang kontrak kiper berusia 20 tahun tersebut.

Salah satu alasannya adalah soal harga jual.

Andai Donnarumma kemudian ditawar klub lain atau meminta hengkang, AC Milan bisa memberikan harga jual tinggi karena kontraknya masih tersisa lama.

Berita Rekomendasi

BACA SELENGKAPNYA>>>

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
25
17
5
3
41
19
22
56
2
Inter Milan
24
16
6
2
58
23
35
54
3
Atalanta
25
15
6
4
54
26
28
51
4
Lazio
25
14
4
7
47
34
13
46
5
Juventus
24
10
13
1
41
21
20
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas