Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Analisis Tim dengan Pertahanan dan Lini Serang Tersolid Musim 2020: Perbandingan Persib-Persebaya

Persib dan Persebaya memiliki kedalaman skuat yang mumpuni untuk Liga 1 musim 2020. Berikut perbandingannya

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Analisis Tim dengan Pertahanan dan Lini Serang Tersolid Musim 2020: Perbandingan Persib-Persebaya
Tribun Jabar/Ferdyan Adhi Nugraha
Persib Bandung memulai pemusatan latihan pertamanya di Lapangan Inspire Arena, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, Senin (27/1/2020), pagi. (Tribun Jabar/Ferdyan Adhy Nugraha) 

Persaingan ketat tersebut diharapkan menumbuhkan dampak positif untuk ketiga kiper tersebut menampilkan performa terbaiknya.

Baca: Gaji Tak Dibayarkan Klub Belgia, Firza Andika Ingin Pulang ke Indonesia dan Bela PSM Makassar

Baca: Prediksi Formasi Persija Jakarta Musim 2020: Lini Tengah Solid, Winger Gesit, Barisan Depan Sangar

Baca: Pelatih Persib Inginkan Irfan Bachdim yang Akan Dibuang Bali United: Syarat Deal Kurang Dua Hal

Tak hanya merekrut kiper baru, Persib Bandung tak segan juga berhasil mendatangkan salah satu pelatih kiper terbaik, Luizinho Passos.

Kemampuan pelatih penjaga gawang asal Brasil tersebut tidak bisa diragukan.

Tiga musim bersama Borneo FC, Luizinho Passos sukses menerbitkan tiga kiper yang sempat dianggap remeh menjadi langganan Tim Nasional Indonesia.

Mulai dari M. Ridho yang kini menjadi pilihan utama di Madura United sekaligus Timnas Indonesia.

Nadeo Argawinata yang menggeser M. Riyandi sebagai kiper utama Timnas Indonesia U-23.

Hingga Gianluca Pandeynuwu yang nampaknya akan menjadi pilihan utama Borneo FC musim depan, meskipun usianya masih sangat muda.

BERITA REKOMENDASI

Mengorbitkan penjaga gawang adalah fungsi ataupun peran dari Luizinho, dan tradisi ini masih akan dipertahankan oleh Luizinho.

Ketiga penjaga gawang Persib pun juga punya potensi dan keunggulan masing-masing, persaingan di bawah mistar Persib Bandung akan sangat ketat.

Baca: Gaji Tak Dibayarkan Klub Belgia, Firza Andika Ingin Pulang ke Indonesia dan Bela PSM Makassar

Baca: Prediksi Formasi Persija Jakarta Musim 2020: Lini Tengah Solid, Winger Gesit, Barisan Depan Sangar

Baca: Pelatih Persib Inginkan Irfan Bachdim yang Akan Dibuang Bali United: Syarat Deal Kurang Dua Hal

Made Wirawan, adalah penjaga gawang senior dengan segudang pengalaman, mulai dari kiper Timnas Indonesia hingga sukses membawa Persib Bandung juara Liga Indonesia.

Pengalaman dan ketenangannya adalah kunci sekaligus keunggulan kiper asal Bali tersebut, ia juga sudah lebih dari 7 musim berseragam Pangeran Biru.

Deden Natshir adalah saingan berat Teja Paku Alam berikutnya, performanya menanjak sejak Liga 1 2018, dan sukses menggeser Made Wirawan sebagai kiper utama Persib Bandung.


Keunggulannya adalah timing dan pembacaan bola, sebelum cidera parah kala laga menghadapi Persija Jakarta musim lalu di Stadion gelora Bung Karno.

Dari berbagai keunggulan tersebut, tentu Persib Bandung cukup optimistis jika sektor penjaga gawang sudah digaransi dengan hadirnya para kiper hebat tersebut.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
PSM Makasar
10
4
5
1
13
6
7
17
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas