Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Persela Lamongan vs PSIS Semarang Liga 1 2020, Mahesa Jenar Teruskan Kutukan Tuan Rumah

Hasil pertandingan sore ini, Persela Lamongan menelan kekalahan 2-3 atas tamunya PSIS Semarang dalam lanjutan pekan 2 Liga 1 2020 pada Sabtu (7/3)

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Hasil Persela Lamongan vs PSIS Semarang Liga 1 2020, Mahesa Jenar Teruskan Kutukan Tuan Rumah
Twitter @Liga1Match
Hasil Liga 1 2020, Persela Lamongan vs PSIS Semarang: Mahesa Jenar Teruskan Kutukan Tuan Rumah 

Bola hasil tandukan Wallce menungkik tajam ke dalam gawang Reky Rahayu.

Skor sementara PSIS Semarang berhasil mencuri gol pembuka dan menjadi unggul 0-1 atas tuan rumah Persela Lamongan.

Usai tertinggal gol cepat dari Wallace, Laskar Joko Tingkir meningkatkan permainan menyerang untuk segera menyamakan kedudukan.

Pergerakan Rafinha sebagai motor serangan di lini tengah sering merepotkan para pemain PSIS Semarang.

Namun usaha serangan yang dilakukan Persela Lamongan masih belum menemukan celah hingga memasuki menit 10.

Menit 12 Persela Lamongan mendapat peluang melalui tendangan bebas akibat akselerasi Do Carmo dijatuhkan oleh Hari Nur.

Ahmad Bustomi yang melaju sebagai eksekusi tendangan bebas menempatkan bola ke dalam kotak penalt.

Berita Rekomendasi

Bola hasil eksekusi Bustomi hanya menjadikan kemelut yang tidak mengancam gawang Jandia.

Usaha menyerang yang dilakukan Persela berbuah hukuman dengan lahirnya gol kedua PSIS.

Tepatnya menit 15 Fredyan Wahyu berhasil menggandakan keunggulan PSIS Semarang.

Proses terjadinya gol berawal dari serangan yang dilakukan Septian David di sisi flank kanan yang meneruskan bola kepada Fredyan.

Fredyan yang mendapat operan tersebut langsung meliuk-liuk dan menunjukan skillnya lalu melakukan eksekusi yang merobek jala Reky Rahayu kedua kalinya.

Skor sementara PSIS Semarang berhasil menggandakan keunggulan menjadi 0-2 atas tuan rumah Persela Lamongan.

Lahirnya gol kedua tidak menyurutkan semangat tuan rumah Laskar Joko Tingkir untuk memperkecil kedudukan.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas