Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Juventus vs AS Roma Babak I: Diwarnai Gagal Penalti, Bianconeri Memimpin Berkat Gol Unik Kean

Juventus unggul 1-0 atas AS Roma di babak pertama laga lanjutan Liga Italia pekan ketujuh yang berlangsung di Stadion Allianz.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Hasil Juventus vs AS Roma Babak I: Diwarnai Gagal Penalti, Bianconeri Memimpin Berkat Gol Unik Kean
Marco BERTORELLO / AFP
Pemain depan Juventus Italia Moise Kean merayakan setelah membuka skor selama pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Juventus dan AS Roma pada 17 Oktober 2021 di stadion Juventus di Turin. 

Ia mulai kesulitan mendapatkan peluang selepas menit ke-10.

Mantan bomber PSG ini pun memilih untuk bermain melebar dengan menyisir sisi sayap.

Sebagai gantinya, ujung tombak penyerangan Juventus secara berganti diisi oleh Federico Chiesa dan Bernardeschi.

Penggemar AS Roma bersorak sebelum pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Juventus dan AS Roma pada 17 Oktober 2021 di stadion Juventus di Turin.
Penggemar AS Roma bersorak sebelum pertandingan sepak bola Serie A Italia antara Juventus dan AS Roma pada 17 Oktober 2021 di stadion Juventus di Turin. (Marco BERTORELLO / AFP)

Gol yang dinanti-nanti Bianconeri akhirnya tercipta pada menit ke-16.

Adalah Moise Kean yang sukses menorehkan namanya di papan skor memanfaatkan assist darii Rodrigo Bentacur.

Si Nyonya Tua memimpin 1-0 atas Serigala Ibu Kota.

Terkejut dengan gol Juventus, AS Roma mencoba merespons dengan cepat.

BERITA REKOMENDASI

Serangan demi serangan terus dilancarkan tim besutan Jose Mourinho.

Meski demikian, Giallorossi tak bisa bermain all out

Beberapa kali serangan balik dari tuan rumah berhasil memporak-porandakan pertahanan AS Roma.

Memasuki menit ke-28, Juventus mulai menerapkan umpan direct dan crossing yang ditujukan kepada Kean.

Meski demikian, chemistry yang terjalin belum terlihat padu.


Beberapa kali Chiesa dan Kean masih salah pemahan dalam mengkreasikan serangan.

Imbasnya, Roma dengan mudah mematahkan serangan bianconeri.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
11
8
1
2
18
8
10
25
2
Inter Milan
11
7
3
1
25
13
12
24
3
Atalanta
11
7
1
3
29
14
15
22
4
Fiorentina
11
6
4
1
22
9
13
22
5
Lazio
11
7
1
3
24
14
10
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas