Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Bursa Transfer Persebaya, Sho Yamamoto Kabarnya Sudah Deal, Cepat dan Bisa Bermain di Dua Sayap

Sho Yamamoto nantinya akan menggantikan peran gelandang asal Jepang, Taisei Marukawa yang hengkang dari Persebaya. Dia cepat dan bisa main di 2 sayap

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Bursa Transfer Persebaya, Sho Yamamoto Kabarnya Sudah Deal, Cepat dan Bisa Bermain di Dua Sayap
INSTAGRAM
Sho Yamamoto, pesepakbola asal Jepang yang dikaitkan dengan Persebaya Surabaya sebagai pengganti Taisei Marukawa yang hengkang ke PSIS Semarang. 

Mengingat, Persebaya Surabaya selalu berhasil mengorbitkan pemain-pemain bintang.

Contohnya, Persebaya Surabaya berhasil membuat Taisei Marukawa menjadi rebutan tim-tim besar Liga 1.

Hingga akhirnya, Taisei Marukawa bergabung dengan PSIS Semarang dan nilai pasarnya ikut meningkat.

Patut dinantikan kedatangan Sho Yamamoto bergabung dengan Persebaya Surabaya.

Para pendukung Persebaya Surabaya, yakni Bonek Mania tentu sudah tidak sabar menanti kedatangan Sho Yamamoto.

Baca juga: Berita Milan, Segel Paket Pembelian Ganda Rp 700 M, Empat Hal Agar Rossoneri Gacor di Liga Champions

Biodata Sho Yamamoto

Sho Yamamoto, pemain asal Jepang yang dikaitkan ke Persebaya Surabaya.
Sho Yamamoto, pemain asal Jepang yang dikaitkan ke Persebaya Surabaya. (Instagram: yamamotosho1112)

Nama Lengkap : Sho Yamamoto

Berita Rekomendasi

Tanggal Lahir : 12 November 1996

Tempat Kelahiran : Jepang

Usia : 25 Tahun

Tinggi : 1,80 m

Kewarganegaraan : Jepang

Posisi : Left Winger/Sayap Kiri

Kaki : Both/Keduanya

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
16
11
4
1
22
11
11
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
16
8
4
4
24
16
8
28
4
PSM Makasar
16
6
9
1
22
13
9
27
5
Borneo
16
7
5
4
23
11
12
26
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas