Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Jelang Real Madrid vs Atletico Madrid di Copa del Rey, Los Blancos Terancam Tanpa 4 Pilar Andalan

Berikut preview Derbi Madrid antara Real Madrid vs Atletico Madrid di perempat final Copa del Rey, Los Blancos tanpa 4 pilarnya, Jumat (27/1/2023).

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Jelang Real Madrid vs Atletico Madrid di Copa del Rey, Los Blancos Terancam Tanpa 4 Pilar Andalan
Kolase/Tribunnews
Carvajal, Hazard, Lucas Vazquez dan Tchouameni. Berikut preview Derbi Madrid antara Real Madrid vs Atletico Madrid di perempat final Copa del Rey, Los Blancos tanpa 4 pilarnya, Jumat (27/1/2023). 

Sementara itu Real Madrid yang diprediksi tanpa kehadiran dari Carvajal, Hazard, Lucas Vazquez dan Tchouameni tak berarti apapun dikubu Los Blancos.

Sebab Eder Militiao yang menggantikan Carvajal di laga sebelumnya kontra Atletic Bilbao jalankan tugas yang apik.

Pasalnya Eder Militiao selalu memenangkan duel udara maupun duel darat.

Tercatat dari 2 duel udara Eder Militiao memenangkan semuanya.

Sedangkan untuk duel darat dari 4 percobaannya, ia memenangan 3 pertarungannya.

Kemudian posisi Lucas Vazquez akan digantikan oleh Rodrygo atau Marco Asensio.

Kemungkinan Real Madrid akan memainkan Rodrygo.

Berita Rekomendasi

Pasalnya pemain asal Brasil tersebut telah ukir 4 gol dan 5 assist untuk Real Madrid musim ini jauh lebih banyak ketimbang Asensio.

Sedangkan tanpa Hazard dan Tchouameni tak berarti apapun juga untuk kubu Real Madrid.

Atletico Madrid sementara itu dipastikan tanpa kehadiran Stefan Savic dan Sergio Reguilon karena skorsing.

Ada juga pemain yang cedera dari kubu tim tamu yakni Jose Gimenez (cedera otot).

Prediksi Susunan Pemain:

Real Madrid

Courtois; Nacho, Militao, Rudiger, Mendy; Modric, Camavinga, Kroos; Valverde, Benzema, Vinicius Jr

Atletico Madrid

Oblak; Molina, Savic, Hermoso, Reinildo; Llorente, De Paul, Kondogbia, Carrasco; Griezmann, Depay

(Tribunnews.com/Ali)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
27
19
3
5
75
27
48
60
2
Real Madrid
28
18
6
4
59
27
32
60
3
Atlético Madrid
28
16
8
4
46
22
24
56
4
Athletic Club
28
14
10
4
46
24
22
52
5
Villarreal
27
12
8
7
49
38
11
44
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas