Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Barcelona vs Real Madrid: 3 Duel Individu Jadi Sorotan El Clasico di Tengah Isu Sogok Menyogok Wasit

Barcelona dan Real madrid sama-sama tukang sogok wasit. Isu ini jadi bumbu pedas laga El Clasico di Liga Spanyol Senin (20/3/2023). Ada 3 duel kunci

Penulis: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Barcelona vs Real Madrid: 3 Duel Individu Jadi Sorotan El Clasico di Tengah Isu Sogok Menyogok Wasit
dailymail
Stadion Nou Camp saat laga antara Barcelona vs Real Madrid. Laga El Clasico Barcelona vs Real Madrid pada Senin (20/3/2023) dini hari pukul 03.00 WIB di Stadion Camp Nou, dijamin bakal lebih panas karena berhias isu sogok-menyogok wasit 

"Dia mengatakan, '’Aku hanya ingin kau memperlakukan Real seperti yang kauberikan kepada Barca’,” tutur Iturralde menirukan ucapan Florentino Perez. 

Super-Sengit, Ada Tiga Duel Kunci

Stadion Nou Camp dihiasi berbagai atribut Johan Cruyff di laga antara Barcelona vs Real Madrid yang berkesudahan 2-1 untuk Madrid.
Stadion Nou Camp dihiasi berbagai atribut Johan Cruyff di laga antara Barcelona vs Real Madrid . (dailymail)

Berlatar situasi non-teknis yang lagi panas, momen El Clasico kali ini saat Barcelona menjamu Real Madrid di Camp Nou dipastikan akan super-sengit.

Skuad Barcelona asuhan Xavi menjadi tim paling klinis di La Liga musim ini, setelah mencatatkan 65 poin dari 25 pertandingan. Hal yang membuat El Barca menempati posisi pertama di Klasemen Liga Spanyol 2022/2023 saat ini.

Real Madrid juga cukup baik, setelah mencatatkan 56 poin dari 25 pertandingan liga. Mereka saat ini menduduki posisi kedua klasemen La Liga. Sembilan poin di belakang pemimpin liga.

Pada catatan itu, bakal ada tiga duel individu yang menjadi kunci menentukan hasil dari laga Barcelona vs Real Madrid kali ini. Berikut ulasannya:

3. Karim Benzema vs Andreas Christensen

Penyerang Real Madrid asal Prancis Karim Benzema merayakan golnya dari titik penalti dalam pertandingan sepak bola Liga Spanyol antara Real Valladolid FC dan Real Madrid CF di stadion Jose Zorilla di Valladolid pada 30 Desember 2022. CESAR MANSO / AFP
Penyerang Real Madrid asal Prancis Karim Benzema merayakan golnya dari titik penalti dalam pertandingan sepak bola Liga Spanyol antara Real Valladolid FC dan Real Madrid CF di stadion Jose Zorilla di Valladolid pada 30 Desember 2022. CESAR MANSO / AFP (CESAR MANSO / AFP)
Berita Rekomendasi

Tidak ada keraguan bahwa Karim Benzema telah menjadi salah satu striker paling luar biasa di La Liga musim ini dan pengalamannya di kotak penalti lawan juga sangat penting bagi Real Madrid.

Karim Benzema telah mencetak 11 gol dan mencatatkan tiga assist dalam 15 penampilan liga musim ini.

Memantau pergerakannya dalam serangan madrid menjadi sangat sulit karena kehebatan udara dan visinya di depan gawang yang sangat luar biasa.

Ini merupakan indikasi Andreas Christensen akan kerepotan. Tapi bek Timnas Denmark itu brilian dalam pertahanan dan dia punya kewaspadaan sangat tinggi di area kunci sangat luar biasa di La Liga musim ini.

Namun, menghentikan Benzema di kotak penalti membutuhkan tingkat kekokohan dan kewaspadaan dari lini pertahanan lain Barcelona.

2. Robert Lewandowski vs Antonio Rudiger

Penyerang Polandia Robert Lewandowski mengejar bola selama pertandingan sepak bola putaran 16 besar Piala Dunia Qatar 2022 antara Prancis dan Polandia di Stadion Al-Thumama di Doha pada 4 Desember 2022. (Photo by Kirill KUDRYAVTSEV / AFP)
Penyerang Polandia Robert Lewandowski mengejar bola selama pertandingan sepak bola putaran 16 besar Piala Dunia Qatar 2022 antara Prancis dan Polandia di Stadion Al-Thumama di Doha pada 4 Desember 2022. (Photo by Kirill KUDRYAVTSEV / AFP) (AFP/KIRILL KUDRYAVTSEV)

Pemain Timnas Polandia ini jelas merupakan striker paling sensasional di liga sejauh ini dan kehadirannya bisa dibilang meningkatkan ancaman serangan Barcelona musim ini.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
14
11
1
2
42
14
28
34
2
Real Madrid
13
9
3
1
27
11
16
30
3
Atlético Madrid
14
8
5
1
21
8
13
29
4
Villarreal
13
7
4
2
25
21
4
25
5
Osasuna
14
6
4
4
19
22
-3
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas