Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Rekor Tak Terkalahkan Timnas Indonesia Main Kandang Era Shin Tae-yong, 6 Kali Menang

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memiliki rekor tak terkalahkan bermain kandang sejak menangani Tim Garuda di akhir 2019

Penulis: Facundo Chrysnha Pradipha
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Rekor Tak Terkalahkan Timnas Indonesia Main Kandang Era Shin Tae-yong, 6 Kali Menang
SURYA/HABIBUR ROHMAN
Jelang FIFA Matchday melawan Palestina, Timnas Indonesia menggelar latihan malam hari di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Kota Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (10/6/2023).Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memiliki rekor tak terkalahkan bermain kandang sejak menangani Tim Garuda di akhir 2019. SURYA/HABIBUR ROHMAN 

Lantas pembuktian STY kembali diuji pada FIFA Matchday dalam dua laga pada Juni 2023.

Yakni menjamu Palestina di Gelora Bung Tomo, Surabaya pada  14 Juni 2023 dan lawan Argentina di GBK, Jakarta pada  19 Juni 2023.

Akankah rekor tak terkalahkan STY bermain kandang bertambah atau terpatahkan?

Jelang FIFA Matchday melawan Palestina, Timnas Indonesia menggelar latihan malam hari di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Kota Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (10/6/2023). Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan, salah satu pemain naturalisasinya, Sandy Walsh tidak bisa tampil saat menghadapi Palestina. SURYA/HABIBUR ROHMAN
Jelang FIFA Matchday melawan Palestina, Timnas Indonesia menggelar latihan malam hari di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Kota Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (10/6/2023). Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan, salah satu pemain naturalisasinya, Sandy Walsh tidak bisa tampil saat menghadapi Palestina. SURYA/HABIBUR ROHMAN (SURYA/HABIBUR ROHMAN)

Berikut riwayat main kandang kepelatihan STY bersama Timnas Indonesia:

1. 27 Januari 2022 Indonesia 4-1 Timor Leste (Stadion I Wayan Dipta) - Friendly Match

2. 30 Januari 2022 Indonesia 3-0 Timor Leste (Stadion I Wayan Dipta) - Friendly Match

3. 1 Juni 2022 Indonesia 0-0 Bangladesh (Stadion Si Jalak Harupat) - Friendly Match

Berita Rekomendasi

4. 24 September 2022 Indonesia 3-2 Curacao (Stadion Gelora Bandung Lautan Api) - Friendly Match

5. 27 September 2022 Indonesia 2-1 Curacao (Stadion Pakansari) - Friendly Match

6. 23 Desember 2022 Indonesia 2-1 Kamboja - Fase Grup Piala AFF 2022 (Stadion Utama Gelora Bung Karno)

7. 29 Desember 2022 Indonesia 1-1 Thailand - Fase Grup Piala AFF 2022 (Stadion Utama Gelora Bung Karno)

8. 6 Januari 2023 Indonesia 0-0 Vietnam - Semifinal Piala AFF 2022 (Stadion Utama Gelora Bung Karno)

9. 25 Maret 2023 Indonesia 3-1 Burundi - Friendly Match (Stadion Patriot Candrabhaga)

10. 28 Maret 2023 Indonesia 2-2 Burundi - Friendly Match (Stadion Patriot Candrabhaga)

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas