Profil Kazuyoshi Miura, Pesepak Bola Profesional Tertua di Dunia yang Masih Menolak Pensiun
Pesepak bola profesional tertua di dunia masih enggan untuk pensiun. Kazuyoshi Miura kembali memperpanjang masa peminjamannya.
Penulis: Muhamad Deni Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
Instagram @udoliveirense_sad
Penyerang asal Jepang, Kazuyoshi Miura, kembali memperpanjang masa peminjamannya dengan klub divisi kedua Portugal, Oliveirense.
Empat tahun kemudian, ia baru kembali ke negaranya dengan membela Yomiuri FC.
Nama: Kazuyoshi Miura
Tempat lahir: Shizuoka, Jepang
Tanggal lahir (Umur): 26 Februari 1967 (56)
Posisi: Penyerang
Tinggi badan: 1,77 meter
Kewarganegaraan: Jepang
Berita Rekomendasi
Prestasi
- Pemain Terbaik Jepang (1992,1993)
- Top Skor J League 1995/96
- Juara Piala Asia 1992 bersama Jepang
- Juara Liga Kroasia bersama NK Croatia Zagreb (1998/99)
- Juara Liga Jepang (1993, 1994) bersama Verdy Kawasaki, dll.
Statistik Level Klub
Dilansir Transfermarkt, inilah statistik milik Miura. Sayangnya, data ini masih belum lengkap.
Sebab catatannya hanya ada sejak musim 1991/1992.
Jumlah pertandingan: 703
Jumlah gol: 193
Jumlah assist: 5
(Tribunnews.com/Deni)