Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Media Vietnam Remehkan Timnas Putri Indonesia, PSSI Dianggap Sia-sia Tunjuk Pelatih Top Asal Jepang

Menurut Media Vietnam kualitas Timnas Putri Indonesia yang belum baik menjadi langkah sia-sia dari PSSI menunjuk pelatih Jepang yang berkualitas.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Media Vietnam Remehkan Timnas Putri Indonesia, PSSI Dianggap Sia-sia Tunjuk Pelatih Top Asal Jepang
PSSI.org
Ketum PSSI Erick Thohir duduk bersebelahan dengan Satoru Mochizuki saat melakukan konfrensi pers penunjukan pelatih Timnas Putri Indonesia di Jakarta, Selasa (20/2). 

Terlepas dari itu semua, tentu langkah yang diambil PSSI perlu mendapat apresiasi.

Penunjukan Satoru Mochizuki dapat menjadi pondasi awal pembentukan tim.

Terlebih pelatih Satoru Mochizuki membawa segudang pengalaman sebelum dikontrak untuk dua tahun ke depan.

Profil Satoru Mochizuki

Pria berusia 59 tahun itu mempunyai rekam jejak yang cukup mentereng di dunia sepakbola wanita.

Saat masih aktif menjadi pemain, Mochizuki pernah membela Urawa Red Diamonds hingga Kyoto Sanga.

Bahkan Mochizuki pernah menjadi bagian dari skuad Timnas Jepang yang tampil di Kualifikasi Piala Dunia 1990.

Selepas pensiun, pria kelahiran Shiga, Jepang itu langsung menjadi pelatih di Kyoto Sanga (1998) dan Vissel Kobe (2000).

Berita Rekomendasi

Mochizuki beralih ke sepakbola wanita sejak tahun 2008 ketika dipercaya menangani Timnas Jepang.

Nama Mochizuki pun kian melambung setelah berhasil membawa Timnas Wanita Jepang juara Piala Dunia Wanita 2011 di Jerman.

Setahun kemudian, Mochizuki kembali mencatatkan prestasi gemilang saat meraih medali perak pada Olimpiade London 2012 untuk Timnas Wanita Jepang.

Diketahui, Mochizuki juga pernah ditunjuk sebagai instruktur lisensi kepelatihan JFA (2005 dan 2014).

Tentu dengan segudang pengalamannya itu berharap mampu menyulap Timnas Putri Indonesia.

Tentu bukan perkara yang mudah bagi Satoru Mochizuki untuk mengembangkan sepak bola Timnas Indonesia Putri.

Pasalnya kompetisi sepak bola putri di Indonesia tak ada kompetisi resmi yang bergulir.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
25
18
6
1
60
24
36
60
2
Arsenal
25
15
8
2
51
22
29
53
3
Nottm Forest
25
14
5
6
41
29
12
47
4
Man. City
25
13
5
7
52
35
17
44
5
Bournemouth
25
12
7
6
44
29
15
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas