Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Liga Champions Asia Jadi Trofi Paling Realistis, Pelatih Al Nassr Berharap Magis Markas Ronaldo Cs

Liga Champions Asia jadi trofi paling realistis untuk Al Nassr, Luis Castro berharap magis dari markas Ronaldo Cs.

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Liga Champions Asia Jadi Trofi Paling Realistis, Pelatih Al Nassr Berharap Magis Markas Ronaldo Cs
Instagram Al Nassr
Al Nassr memastikan langkah ke perempat final Liga Champions Asia setelah menang dengan agregat 3-0 melawan sesama tim Arab Saudi, Al Feiha. Liga Champions Asia jadi trofi paling realistis untuk Al Nassr, Luis Castro berharap magis dari markas Ronaldo Cs. 

Sementara Liga Arab Saudi sendiri masih menyisakan 11 pekan lagi.

Walhasil, Al Hilal hanya butuh enam lagi kemenangan untuk mengunci gelar juara.

Hal itu tentu bukan perkara sulit bagi Al Hilal yang saat ini belum pernah merasakan getirnya kalah hingga pekan ke-23.

Prediksi Susunan Pemain

  • Al Nassr (4-2-3-1)

David Ospina (GK); Hawaf Boushal, Moh Al Fatil, Ali Lajami, Alex Telles; Abdullah Alkhaibari, Marcelo Brozovic; Ayman Ahmed, Otavio, Sadio Mane; Cristiano Ronaldo.

Pelatih: Luis Castro.

  • Al Ain (4-1-3-2)

Khalid Eisa (GK); Bandar Al Ahbabi, Khalid Hashemi, Kouame Autonne Kouadio; Eric Jorgens de Manezes; Yong Woo Park; Moh Abbas, Yahia Nader, Matias Palacious; Kaku, Soufiane Rahimi.

Pelatih: Hernan Crespo.

Berita Rekomendasi

(Tribunnews.com/Ali)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
25
18
6
1
60
24
36
60
2
Arsenal
25
15
8
2
51
22
29
53
3
Nottm Forest
25
14
5
6
41
29
12
47
4
Man. City
25
13
5
7
52
35
17
44
5
Bournemouth
25
12
7
6
44
29
15
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas