Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Kylian Mbappe dan Presiden PSG Terlibat Pertengkaran, Nasser Tersinggung Namanya Tak Disebut

Kylian Mbappe dan Presiden PSG Terlibat Pertengkaran, Nasser Tersinggung Namanya Tak Disebut dalam Perpisahan

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Kylian Mbappe dan Presiden PSG Terlibat Pertengkaran, Nasser Tersinggung Namanya Tak Disebut
FRANCK FIFE / AFP
Kylian Mbappé dan Nasser Al-Khelaïfi - Kylian Mbappe dan Presiden PSG Terlibat Pertengkaran, Nasser Tersinggung Namanya Tak Disebut dalam Perpisahan 

"Kedua orang tersebut menjauh dari kerumunan di sebuah ruangan, jauh dari mata dan telinga yang mengintip."

"Nada suara naik dengan cepat dan penjelasannya dengan cepat berubah menjadi bentrokan," tulis LeParisien.

Seorang saksi mengatakan ruangan yang digunakan Mbappe dan Nasser sempat bergetar mendengar teriakan keduanya.

"Dindingnya berguncang," lapor seorang saksi mata yang melihat kejadian pertikaian tersebut.

Pertengkaran tersebut sempat berdampak pada pertandingan.

Para pemain PSG sempat terlambat empat menit memasuki lapangan untuk pemanasan.

Hubungan Kylian Mbappe dan Nasser memang tidak harmonis setelah sang striker memutuskan pamit dari PSG.

Berita Rekomendasi

Kedua belah pihak hampir tidak pernah berbicara satu sama lain lagi.

Kemungkinan emosi Nasser meledak setelah melihat video perpisahan Mbappe yang hanya mengucapkan terima kasih kepada pelatih, direktur olahraga, pengurus, hingga suporter.

Mbappe memang tak mengucapkan sepatah katapun untuk Presidennya maupun Emir Qatar.

Hal ini dianggap menjadi pemicu kemarahan Nasser Al-Khelaifi yang sudah memberikan Mbappe kontrak paling menguntungkan dalam sejarah sepakbola pada tahun 2022 lalu.

Presiden Paris Saint-Germain, Nasser Al-Khelaifi, dikabarkan mengamuk usai timnya dibungkam Real Madrid, tapi salah sasaran.
Presiden Paris Saint-Germain, Nasser Al-Khelaifi, dikabarkan mengamuk usai timnya dibungkam Real Madrid, tapi salah sasaran. (Tangkap Layar/NBCNews)

Meski pertengkaran Mbappe dan Nasser telah tersebar luas, pihak klub membantah adanya pertikaian.

Pasca-pertandingan, PSG membantah adanya pertengkaran ataupun pertemuan antara Kylian Mbappe dan Nasser sebelum pertandingan.

Mbappe kemungkinan akan menjalani momen perpisahan emosional pada akhir pekan ini.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas