Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Al Nassr Tak Berdaya di Kandang, Bergantung Keran Gol Cristiano Ronaldo Tidaklah Cukup

Al Nassr yang diperkuat Cristiano Ronaldo harus menelan pil pahit saat ditumbangkan Al Qadsiah pada pekan 11 Liga Arab Saudi

Penulis: Dwi Setiawan
zoom-in Al Nassr Tak Berdaya di Kandang, Bergantung Keran Gol Cristiano Ronaldo Tidaklah Cukup
Twitter @totalcristiano
Cristiano Ronaldo menangis setelah gagal meraih juara Kings Cup atau Piala Raja Arab Saudi lantaran kalah di final kontra Al Hilal, Sabtu (1/6/2024). 

Namun saat Cristiano Ronaldo tidak mencetak gol seperti saat melawan Al Ahli, Al Kholood, Al Hilal dan Al Al Riyadh, peluang menang Al Nassr mendadak kecil.

Dari empat laga tersebut, Al Nassr hanya bisa memetik satu kemenangan, sisanya berakhir dengan catatan hasil imbang.

Dan teranyar, gol Cristiano Ronaldo akhirnya tidak bisa membantu Al Nassr meraih poin pertamanya musim ini di Liga Arab Saudi.

Jika melihat kontribusi Cristiano Ronaldo, Al Nassr tampaknya masih cukup bergantung dengan keran gol pemain bintangnya tersebut.

Ketika Cristiano Ronaldo mengalami deadlock, maka peluang Al Nassr menang sangatlah tipis.

Dan sebaliknya jika sang pemain berada dalam performa terbaiknya, peluang Al Nassr menang mendadak membesar.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Berita Rekomendasi

 

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Brighton
13
6
5
2
22
17
5
23
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
4
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
5
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas