Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Harga dan Spesifikasi iPhone SE, HP 'Murah' dengan 'Jeroan' iPhone 11

Berikut ini harga dan spesifikasi iPhone SE 2020. Ponsel 'murah' terbaru dari Apple

Penulis: Muhammad Renald Shiftanto
Editor: Miftah
zoom-in Harga dan Spesifikasi iPhone SE, HP 'Murah' dengan 'Jeroan' iPhone 11
TheVerge.com
iPhone SE resmi rilis pada Rabu (15/4/2020). 

- iPhone SE 64 GB - Rp 6,9 jutaan

- iPhone SE 128 GB - Rp 7,9 jutaan

- iPhone SE 256 GB - Rp 9,5 jutaan

iPhone SE sendiri akan mulai bisa di pesan di situs Apple Singapura dan Hong Kong mulai 17 April 2020.

Sedangkan untuk ketersediaannya pada 24 April mendatang.

Bisa dipastikan, iPhone SE akan lebih mahal saat dijual di Indonesia.

Sebagai perbandingan, iPhone 11 64 GB dijual di Singapura dijual sekitar Rp 12,6, sedangkan di Indonesia mencapai Rp 14,5 jutaan.

Berita Rekomendasi

Namun, hingga saat ini belum ada keterangan resmi kapan iPhone SE akan dipasarkan di Indonesia.

iPhone SE sendiri memiliki desain yang hampir mirip dengan iPhone 8.

iPhone SE dibekali bentangan layar 4,7 inci dengan panel khas Apple, Retina.

Layar Retina IPS LCD ini memiliki resolusi 1334 x 740 piksel.

Desain lawas iPhone juga masih hadir, yakni bezel yang tebal di atas dan bawah layar.

Di sisi fotografi, iPhone SE dilengkapi dengan kamera selfie 7 MP dan dibagian bawah tetap disematkan Touch ID.

Kamera utamanya sendiri mengusung kamera 12 MP dengan bukaan f/1.8.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas