Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Lontong Balap Pak Gendut di Surabaya, Sedap Petisnya yang Pedas, Lentho Kacang Merah yang Gurih

Lontong balap Pak Gendut di Surabaya, terkenal sedap karena petisnya yang pedas, bumbu rempahnya yang nendang, dan lauk lentho kacang merah gurihnya.

Editor: Agung Budi Santoso
zoom-in Lontong Balap Pak Gendut di Surabaya, Sedap Petisnya yang Pedas, Lentho Kacang Merah yang Gurih
Kompas/ Runik Sri Astuti
Lontong balap Pak Gendut di Surabaya. Sensasi pedas dengan gurih rempah dan lentho kacang merahnya yang berasa medok pedas Jawa Timuran (Kompas/ Runik Sri Astuti) 

Alasan itulah yang membuat Aris tak berani mematok harga tinggi layaknya makanan lain yang dijajakan di food court.

”Cukup Rp 15.000 per porsi,” ucapnya tersenyum.

Memang ada beberapa versi tentang sebutan lontong balap. Aris menyebut, dulu para pedagang secara berombongan suka balapan rombong seusai berjualan.

Versi lain menyebut, para pedagang lontong berkuah bening ini suka saling pinjam alat memasak sehingga terkesan balapan jualan. Versi mana pun yang benar, barangkali tidak begitu penting.

Yang jelas dalam sepiring lontong kita bisa menemukan perpaduan cita rasa, yang boleh jadi balapan juga.... (Runik Sri Astuti)

BERITA TERKAIT
Sumber: KOMPAS
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas