Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Empat Titik Menyelam Paling Terkenal di Indonesia, Tawarkan Pemandangan yang Luar Biasa

Keindahan laut Indonesia menjadi salah satu alasan bagi turis asing datang untuk mencoba wisata menyelam atau diving.

Editor: Malvyandie Haryadi

1. Raja Ampat

Panorama bawah laut Raja Ampat yang terkenal indah. (Kompas TV)

Raja Ampat yang berada di Kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat, merupakan rumah bagi 75 persen spesies karang yang ada di seluruh dunia.

Penyelam akan melihat beragam moluska dan lebih dari seribu spesies ikan.

Selain itu, ada spesies lain seperti pari manta raksasa, kuda laut kerdil, penyu belimbing, dan masih banyak lagi.

Berita Rekomendasi
Halaman
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas