Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Tak Banyak yang Tahu, Sejarah French Fries Bukan Berbahan Dasar Kentang

Tak banyak yang tahu sejarah French Fries ternyata bukan berbahan dasar kentang seperti yang banyak dijumpai saat ini.

Penulis: Grid Network
zoom-in Tak Banyak yang Tahu, Sejarah French Fries Bukan Berbahan Dasar Kentang
Topntp26/Freepik Ilustrasi
Tak Banyak yang Tahu, Sejarah French Fries Bukan Berbahan Dasar Kentang 

TRIBUNNEWS.COM - Banyak yang mengira asal-usul French Fries datang dari negara Perancis (French).

Padahal, asal-usul French Fries sebenarnya datang dari salah satu kota di Eropa dan bukan Perancis.

Meski ada unsur Perancis dibalik asal-usul French Fries, makanan tersebut mempunyai sejarah yang sedikit kelam.

Dikutip Grid.ID dari BBC News, French Fries pada dasarnya ditemukan di Belgia, Eropa Barat.

Menurut penulis buku tentang asal-usul French Fries, Albert Verdeyen, sebutan makanan tersebut sebenarnya adalah Francophone Fry.

Berdasarkan penelitiannya, French Fries yang sebenarnya datang dari Namur salah satu daerah di Belgium.

Bahkan menurutnya, French Fries bukan berawal dari kentang goreng.

Berita Rekomendasi

Baca Selengkapnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas