Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Organisasi Penerbangan Ini Tidak Mendukung Aturan Jaga Jarak di Pesawat, Simak Alasannya

IATA mengumumkan tidak mendukung aturan jaga jarak sosial (social distancing) yang akan membuat kursi tengah pesawat kosong

Editor: Arif Setyabudi Santoso
zoom-in Organisasi Penerbangan Ini Tidak Mendukung Aturan Jaga Jarak di Pesawat, Simak Alasannya
insidescience.org
ILUSTRASI kursi dalam kabin pesawat 

TRIBUNNEWS.COM - International Air Transport Association (IATA) mengumumkan, mereka tidak mendukung aturan jaga jarak sosial (social distancing) yang akan membuat kursi tengah pesawat kosong.

Kendati demikian, mengutip Japan Today, Minggu (10/5/2020), mereka mendukung penggunaan masker oleh penumpang dan kru pesawat.

Bukti yang ada menunjukkan penumpang dan kru pesawat yang menggunakan masker akan mengurangi risiko penularan di pesawat yang sudah rendah.

Sementara langkah jaga jarak sosial di pesawat akan meningkatkan biaya perjalanan udara. Hal inilah yang tengah dihindari. HALAMAN SELANJUTNYA ----------->>>>>>>>>>

AirAsia Tarik Aturan Bagasi Kabin Menjadi 7 Kilogram Tiap Penumpang

AirAsia Luncurkan Seragam Penerbangan Baru, Pakai Pelindung Wajah dan Masker

BERITA REKOMENDASI
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas