Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Selat Mbak Lies dan 4 Kuliner Paling Favorit di Solo yang Wajib Kamu Coba

Deretan kuliner enak di Solo, Jawa Tengah yang wajib dicoba. Ada Selat Mbak Lies hingga Soto Triwindu.

Penulis: Nurul Intaniar
zoom-in Selat Mbak Lies dan 4 Kuliner Paling Favorit di Solo yang Wajib Kamu Coba
Instagram/@selat.mbaklies
Seporsi selat daging di warung Selat Mbak Lies Kecamatan Serengan, Kota Solo, Jawa Tengah. Tempat kuliner enak di Solo ini menawarkan beragam menu yang menggoda selera dengan harga terjangkau. 

Jalan-jalan ke Solo kurang afdol rasanya kalau belum mampir ke warung Pecel Bu Kis Sumber.

Seporsi pecel ini bisa kamu santap dengan nasi putih atau nasi merah sesuai selera.

Dalam sepiring nasi pecel berisi sayuran bayam, taoge, hingga kacang panjang.

Sambal kacang di warung makan ini cenderung encer dan cukup pedas.

Cock banget kalau kamu menyantapnya dengan tambahan lauk paru, aneka gorengan, telur, dan lain-lain.

Warung Pecel Bu Kis Sumber buka setiap hari mulai pukul 08.00-16.00 WIB.

Alamat: Jalan Letjen Suprapto Nomor 29, Sumber, Kecamatan Banjarsari, Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca juga: Rekomendasi 5 Kuliner Malam Dekat Stasiun Solo Balapan, Ada A.m-p.m Cafe & Resto Buka 24 Jam

BERITA TERKAIT

3. Sate Kambing Mbok Galak

Sajian sate buntel di warung Sate Kambing Mbok Galak Solo. Sate buntel terbuat dari daging kambing yang dibalut dengan lemak kambing.
Sajian sate buntel di warung Sate Kambing Mbok Galak Solo. Sate buntel terbuat dari daging kambing yang dibalut dengan lemak kambing. (Instagram/@satembokgalak_solo)

Pencinta prengusan tentu harus mampir ke warung Sate Kambing Mbok Galak.

Selain sate kambing, warung makan ini juga menjajakan menu sate buntel yang paling favorit.

Seporsi sate buntel harganya Rp 60 ribuan berisi 2 tusuk yang tebal dan empuk.

Tersedia juga menu tengkleng, gulai, hingga tongseng dengan harga mulai dari Rp 30 ribuan per porsi.

Kalau mau nyobain sate buntel di sini, warungnya buka mulai pukul 08.00-17.00 WIB.

Alamat: Ki Mangun Sarkoro No.112 Sumber Banjarsari, Banyuanyar, Sumber, Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca juga: Kuliner Malam di Jogja, Wajib Kunjungi 6 Tempat Makan Sushi yang Enak Buat Makan Malam

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas