Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Rekomendasi 5 Spot Nyore di Jakarta yang Gratis, Termasuk Hutan Kota GBK

Rekomendasi spot nyore gratis di Jakarta yang menarik untuk dikunjungi, ada Hutan Kota GBK hingga Taman Literasi Martha Christina Tiahahu.

Penulis: Muhammad Yurokha May
zoom-in Rekomendasi 5 Spot Nyore di Jakarta yang Gratis, Termasuk Hutan Kota GBK
Tribunnews/Jeprima
Warga bersantai menikmati suasana sore akhir pekan di Hutan Kota Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (13/9/2020). 

TRIBUNNEWS.COM - Sore hari di Jakarta memang paling pas digunakan untuk nongkrong.

Terlebih, ada sederet spot nyore di Jakarta yang menarik untuk dikunjungi.

Taman Literasi Martha Christina Tiahahu, destinasi baru di Jakarta Selatan yang cocok untuk menikmati sore hari.
Taman Literasi Martha Christina Tiahahu, destinasi baru di Jakarta Selatan yang cocok untuk menikmati sore hari. (TribunTravel/Yurokha)

Beberapa spot untuk nyore di Jakarta bahkan dapat dikunjungi secara gratis, lho.

Nah, buat kamu yang ingin nyore di Jakarta, pastinya spot-spot gratis ini bisa menjadi tujuan pilihan.

Pesan hotel murah di Jakarta, klik di sini.

Selain karena gratis, sejumlah spot nyore di Jakarta juga menawarkan daya tarik tersendiri.

Dirangkum TribunTravel dari berbagai sumber, berikut sederet spot nyore di Jakarta yang bisa dikunjungi secara gratis.

BERITA REKOMENDASI

Pesan tiket pesawat Surabaya-Jakarta, klik di sini.

1. Taman Literasi Martha Christina Tiahahu

Taman Literasi Martha Christina Tiahahu merupakan destinasi baru di kawasan Blok M yang menyuguhkan cukup banyak keseruan.

Sesuai namanya, Taman Literasi Martha Christina Tiahahu bisa dibilang sebagai wadah para pencinta literatur.

Di sini, pengunjung dapat menyewa aneka koleksi buku pada sebuah perpustakaan yang dilengkapi dengan area untuk membaca.


Pesan tiket masuk wisata di Jakarta, klik di sini.

a
Taman Literasi Martha Christina Tiahahu, destinasi baru di Jakarta Selatan yang cocok untuk menikmati sore hari. (TribunTravel/Yurokha)

Beli oleh-oleh dodol Betawi khas Jakarta di Shopee, klik di sini.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas