Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribunners

Tribunners / Citizen Journalism

Christine Lagarde: Perempuan Harus Didengar

Christine Lagard selalu jadi perempuan pertama di jabatan tertinggi yang ia jabat, di antara jabatan-jabatan penting lainnya.

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in Christine Lagarde: Perempuan Harus Didengar
Kompas TV
Bos IMF Christine Lagard bersama Rosiana Silalahi. 

“Banyak hal yang sudah kami lakukan seperti soal gender, perubahan iklim, pemberantasan korupsi yang sebelumnya tidak jadi issue di lembaga ini. Kami telah berubah’” katanya.

Saya melanjutkan “Dan itu karena dipimpin oleh perempuan.”

“Yes”, kantanya sambil tersenyum.

Usai wawancara, kami sempat membuat vlog bersama dan Lagarde yang sejak remaja aktif sebagai atlet renang ini memberi tips untuk kaum perempuan dan remaja.

Nasihat terakhir khusus untuk saya : “Jangan biarkan orang-orang brengsek mengganggumu!”

Merci beaucoup, Madam.

Disarikan dari wawancara Pemred Kompas TV Rosiana Silalahi dengan Christine Lagarde.

BERITA TERKAIT
Tribunners merupakan jurnalisme warga, dimana warga bisa mengirimkan hasil dari aktivitas jurnalistiknya ke Tribunnews, dengan mendaftar terlebih dahulu atau dikirim ke email redaksi@tribunnews.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas