Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

6 Gebrakan Erick Thohir Selama Menjabat Menteri, Copot Pejabat hingga Rombak Jajaran Direksi BUMN

Meski baru dua bulan menjabat sebagai Menteri BUMN, namun Erick Thohir telah membuat banyak gebarakan.

Editor: Melia Istighfaroh
zoom-in 6 Gebrakan Erick Thohir Selama Menjabat Menteri, Copot Pejabat hingga Rombak Jajaran Direksi BUMN
Kompas.com
Jokowi dan Erick Thohir 

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Nama Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir masih terus menjadi sorotan.

Meski baru dua bulan menjabat sebagai Menteri BUMN, namun Erick Thohir telah membuat banyak gebarakan.

Diketahui, Erick Thohir dilantik pada 23 Oktober 2019 lalu oleh Presiden Jokowi.

Pasca pelantikan Erick Thohir menyampaikan dirinya akan bersih-bersih' di tubuh Kementerian BUMN.

“Saya background-nya swasta, alhamdulillah Allah telah berikan suatu yang lebih buat saya, ya mungkin sudah waktunya saya juga bersih-bersih (BUMN),” ujar Erick di Kementerian BUMN, Rabu (23/10/2019).

Erick Thohir Ajak Generasi Milenial
Erick Thohir Ajak Generasi Milenial (Youtube KompasTV)

Beberapa waktu lalu, Menteri BUMN baru saja mendapatkan sorotan lantaran memecat Ari Askhara yang sebelumnya menjabat sebagai Direktur Utama PT Garuda Indonesia.

Bahkan sederet jajaran direksi di beberapa BUMN juga dicopot oleh Erick Thohir.

Berita Rekomendasi

Halaman selengkapnya >>>

Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas