News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ragam Pilihan Platform E-Commerce untuk Bantu Seller Perluas Pasar dan Omset Usaha

Penulis: Choirul Arifin
Editor: Johnson Simanjuntak
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

ilustrasi.Platform e-commerce

Platform ini menyediakan koneksi yang seamless ke semua kebutuhan seller berjualan online karena menyediakan aplikasi toko online di Android, didukung beragam metode pembayaran untuk memudahkan pelanggan menyelesaikan pembayarannya.

TokoTalk juga menyediakan fitur Cash On Delivery (COD) dan fasilitas untuk beriklan di Facebook dan Google untuk mengoptimalkan pemasaran dan promosi dan emungkinkan seller berjualan melalui IG Shopping.

Platform ini juga menyediakan fitur SEO untuk memaksimalkan performa toko online serta meningkatkan jangkauan traffic dan penjualan, fitur WhatsApp Order, seller bisa mengubah chat customer menjadi orderan secara otomatis, serta metode cashless shipping, di mana pelanggan dapat bayar ongkir dengan poin.

Yang menarik, TokoTalk juga memiliki 100 lebih pilihan template website premium yang bisa dipersonalisasi sesuai dengan brand identity toko dan memberi kebebasan memilih domain sendiri untuk branding toko online, fitur mengecek performa penjualan secara real-time.

Tak ketinggalan fitur StoreLinks, halaman web yang bisa dipersonalisasi untuk mencantumkan lebih dari satu tautan penting dari merchant dan fasilitas belajar bisnis dan manajemen keuangan di TokoTalk Business Academy bersama para ahli yang kompeten.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini