News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Virus Corona

Cara Meningkatkan Imun Tubuh agar Tetap Sehat & Terbebas dari Virus Corona

Penulis: Miftah Salis
Editor: Muhammad Renald Shiftanto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi Virus COrona- Pandemi corona kini menjadi masalah serius yang tengah dihadapi masyarakat. Berikut ini cara meningkatkan imun tubuh agar tetap terbebas dari corona.

Jeruk mengandung banyak vitamin C.

Vitamin tersebut dipercaya dapat meningkatkan produksi sel darah putih yang berperan untuk memerangi infeksi.

2. Paprika merah

Paprika merah juga mengandung banyak vitamin C.

Bahkan kandungannya dua kali lebih banyak dari jeruk.

Paprika merah sumber beta karoten yang tinggi.

Beta karoten membantu menjaga kesehatan mata dan kulit.

3. Brokoli

Sayuran Brokoli.(Growing Magazine via TribunTravel) (Growing Magazine via TribunTravel)

Brokoli mengandung banyak vitamin dan mineral di antaranya yakni vitamin CA, C, E, serta antioksidan dan serat lainnya.

4. Bawang putih

Kementerian Perdagangan secara khusus menerapkan kebijakan relaksasi impor bawang putih dan bombai hingga batas waktu 31 Mei 2020.. (Kementan)

Bawang putih dapat menurunkan tekanan darah, memperlambat pengerasan pembuluh darah, serta meningkatkan daya tahan tubuh.

5. Jahe

Ilustrasi jahe untuk bahan jamu empon-empon (freepik.com/jcomp)

Jahe sering dikonsumsi saat seseorang sedang sakit.

Kandungan jahe berperan dalam membantu mengurangi peradangan serta sakit tenggorokan.

Jahe juga dapat membantu mengurangi rasa mual.

(Tribunnews.com/Miftah)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini