Ahli kesehatan pun hingga kini belum bisa memastikan apakah seseorang bisa membentuk antibodi dengan sendirinya jika terlalu sering terpapar dengan virus.
Sementara itu, orang terdekat Madonna menyebut bahwa yang dilontarkan sang bintang hanyalah candaan.
Ia menyebut tindakan Madonna itu selayaknya karya sastra puisi dan tidak benar-benar bermaksud demikian.
Madonna pun dikabarkan turut berdonasi 100.000 masker untuk para narapidana.
Ia juga menyematkan tagar staysafe dan stayhome dalam unggahannya di Instagram.
(Tribunnews.com/ Ifa Nabila)