TRIBUNNEWS.COM - Berikut sebaran kasus baru Covid-19 di Indonesia, Minggu (24/7/2022).
Kasus baru Covid-19 hari ini bertambah 4.071 kasus.
Dengan tambahan tersebut, total kasus Covid-19 di Indonesia mencapai 6.168.342.
DKI Jakarta menjadi daerah tambahan kasus baru Covid-19 terbanyak dengan 2.151 kasus.
Sementara delapan provinsi melaporkan nol tambahan kasus baru.
Baca juga: BREAKING NEWS Update Covid-19 per 24 Juli 2022: Tambah 4.071 Kasus Baru, 2.684 Pasien Sembuh
Sebaran 4.071 Kasus Covid-19, Minggu 24 Juli 2022:
DKI JAKARTA 2.151
JAWA BARAT 660
BANTEN 469
JAWA TIMUR 272
BALI 149
JAWA TENGAH 76
DI YOGYAKARTA 65
KALIMANTAN SELATAN 53
SUMATERA UTARA 30
RIAU 30
KALIMANTAN TENGAH 25
KALIMANTAN TIMUR 19
SUMATERA SELATAN 14
SULAWESI SELATAN 14
PAPUA 9
NUSA TENGGARA TIMUR 8
KALIMANTAN BARAT 8
LAMPUNG 6
BANGKA BELITUNG 3
SUMATERA BARAT 2
KEPULAUAN RIAU 2
PAPUA BARAT 2
KALIMANTAN UTARA 1
SULAWESI UTARA 1
SULAWESI TENGAH 1
MALUKU 1
ACEH 0
JAMBI 0
BENGKULU 0
NUSA TENGGARA BARAT 0
SULAWESI TENGGARA 0
GORONTALO 0
SULAWESI BARAT 0
MALUKU UTARA 0
Baca juga: Covid-19 Belum Hilang Jadi Alasan Insentif Pajak Kesehatan Diperpanjang
Kasus Sembuh dan Meninggal
Sementara itu pada hari ini diumumkan tambahan kasus sembuh sebanyak 2.684.
Sehingga total kesembuhan dari Covid-19 mencapai 5.970.988.
Adapun pada hari ini tidak ada laporan kasus meninggal alias nol kasus.
Sehingga total kasus meninggal dunia akibat Covid-19 di Indonesia masih 156.902 kasus.
Dengan perkembangan hari ini, total kasus aktif Covid-19 di Indonesia berjumlah 40.452 kasus.
(Tribunnews.com/Gilang Putranto)