News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Resmi Jadi Republik, Barbados Nobatkan Rihanna sebagai Pahlawan Nasional

Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Daryono
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Rihanna Fenty berbicara setelah menjadi Pahlawan Nasional ke-11 Barbados selama upacara Kehormatan Nasional dan Parade Hari Kemerdekaan di Golden Square Freedom Park di Bridgetown, Barbados, pada 30 November 2021. (Photo by Randy Brooks / AFP)

Dengan perubahan status ini, Barbados bergabung dengan Guyana, yang memperoleh kemerdekaan pada tahun 1966 dan menjadi republik pada tahun 1970; Trinidad dan Tobago, yang merdeka pada tahun 1962 dan menjadi republik pada tahun 1976; dan Dominika yang memperoleh kemerdekaan penuh sebagai republik pada tahun 1978.

Australia, Kanada, Jamaika, Selandia Baru, dan Papua Nugini termasuk di antara negara-negara yang masih menyebut ratu sebagai kepala negara.

Barbados akan tetap menjadi bagian dari Persemakmuran, sebuah asosiasi sukarela dari 54 negara yang berakar di Inggris.

Di antara penonton yang menyaksikan perpisahan di Bridgetown adalah perwakilan dari Inggris ada Pangeran Charles yakni putra dan pewaris tertua Elizabeth.

Dia menerima penghargaan 'Orde of Freedom of Barbados'.

Profil Rihanna

Dikutip dari Britannica, penyanyi R&B dengan nama lengkap Robyn Rihanna Fenty lahir pada 20 Februari 1988, di Paroki St. Michael di pulau Karibia, Barbados.

Rihanna dibesarkan di Barbados dengan ayah asli Barbados dan ibu dari Guyana.

Di usia muda, dia sudah gemar mendengarkan musik Karibia, seperti reggae serta hip-hop Amerika dan R&B.

Dia sangat menikmati menyanyi dan memenangkan pertunjukan bakat sekolah menengah dengan membawakan lagu Mariah Carey.

Rihanna mulai membentuk sebuah girl grup dengan dua orang temannya.

Rihanna (Instagram/badgalriri)

Pada tahun 2004 dia berhasil menarik perhatian Evan Rogers, seorang produser rekaman Amerika.

Rogers membantu Rihanna merekam demo yang mengarah ke audisi dengan rapperJay-Z, yang pada saat itu memimpin label rekaman Def Jam.

Kemudian Rihanna menandatangani kontrak untuk vokalis pemula.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini