News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Konflik Laut China Selatan

Produksi Jet Tempur Melimpah, Militer Cina Genjot Pelatihan Pilot  

Penulis: Setya Krisna Sumarga
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

JET CHINA - Jet tempur siluman J-20 Chengdu merupakan pesawat tempur generasi ke-5 yang dikembangkan industri militer China. Tiongkok menjadi negara kedua di dunia sejak 10 tahun lalu, yang mengembangkan jet tempur generasi ke-5 sesudah AS.

Kata Milley, pencegatan pesawat dan kapal AS dan sekutu oleh pasukan Cina telah meningkat secara signifikan selama lima tahun terakhir.

Jumlah interaksi semacam itu yang dianggap "tidak aman" oleh Pentagon telah meningkat dengan cara yang sama.

Millet baru-baru ini memerintahkan stafnya untuk menyusun laporan yang merinci interaksi antara pasukan Cina dan AS dan sekutunya di wilayah tersebut.

Dalam satu insiden seperti itu bulan lalu, seorang pilot jet J-16 Cina diduga membahayakan awak pesawat pengintai Australia di wilayah udara internasional di atas Laut China Selatan.

Pilot diduga memotong di depan pesawat dan melepaskan seikat sekam berisi potongan-potongan kecil aluminium, beberapa di antaranya tersedot ke mesin pesawat Australia.

Para pejabat AS semakin meningkatkan kekhawatiran atas militer dan kebijakan luar negeri China, termasuk penolakannya untuk bergabung dalam memberikan sanksi kepada Rusia atas krisis Ukraina.

Bulan lalu, perwira tinggi Angkatan Udara AS mengatakan, Beijing membangun gudang senjatanya lima hingga enam kali lebih cepat dan lebh murah daripada yang dilakukan Washington.

Dia berpendapat ambisi geopolitik China adalah ancaman eksistensial terhadap cara hidup kita, terhadap kebebasan yang mungkin dinikmati atau tidak dinikmati oleh anak-anak kita.(Tribunnews.com/SCMP/RT/xna)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini