News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Badai Lee Menerjang Perbatasan AS-Kanada, Listrik di 54 Ribu Rumah Putus

Penulis: Muhamad Deni Setiawan
Editor: Tiara Shelavie
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

BAR HARBOR, MAINE - 16 SEPTEMBER: Orang-orang berjalan di tengah hujan dan angin akibat Topan Tropis Lee pada 16 September 2023 di Bar Harbor, Maine. Topan tropis Lee melanda Nova Scotia di Kanada bagian timur. 54 ribu pelanggan atau rumah di Maine saat ini tanpa aliran listrik. Joe Raedle/Getty Images/AFP

Sementara itu, Presiden AS, Joe Biden, menyetujui deklarasi darurat federal untuk negara bagian tersebut pada hari Sabtu.

Menurut CBS News, ia memberi wewenang kepada Badan Manajemen Darurat Federal untuk mengoordinasikan upaya bantuan apa pun.

Biden menyetujui deklarasi serupa untuk Maine pada hari Kamis.

Gubernur Massachusetts, Maura Healey, yang telah mengumumkan berbagai keadaan darurat akibat badai tersebut, mencabut perintah tersebut pada hari Sabtu.

Ia mengatakan di media sosial bahwa dampak yang ditimbulkan oleh Lee terhadap negara bagian tersebut "minimal".

“Saya berterima kasih kepada warga dan pejabat keselamatan publik yang telah merespons dan bersiap menghadapi cuaca buruk dan banjir sepanjang minggu ini,” katanya.

(Tribunnews.com/Deni)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini