Pada tahun 1985, sebuah jet jumbo JAL yang terbang dari Tokyo ke Osaka jatuh.
Insiden itu menewaskan 520 penumpang dan awak, dalam salah satu kecelakaan paling mematikan di dunia yang melibatkan satu penerbangan.
Bencana penerbangan sipil terburuk di dunia juga terjadi di darat ketika dua Boeing 747 bertabrakan di Bandara Los Rodeos di Tenerife pada tahun 1977, menewaskan 583 orang.
(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)
BERITA REKOMENDASI